Kuliner Manado - Daun Gedi

Daun gedi ( Hibiscus manihot L.) banyak digunakan dalam seni kuliner Manado. Bubur Manado (bubur tinutuan) tidak lengkap jika tidak ditambahkan bumbu ini sebagai campuran. Daun gedi mempunyai fungsi sebagai penambah rasa gurih serta mengentalkan. Selain lezat, daun gedi juga kaya akan vitamin A, zat besi dan serat yang baik untuk saluran pencernaan. Kolagen terkandung di dalam daun ini juga bermanfaat antioksidan dan menjaga kesehatan kulit.


Saat ini daun gedi susah dijumpai, padahal tanaman ini sangat mudah tumbuh dan diperbanyak. Cukup stek batang dan tanam di media tanah yang gembur pasti tumbuh subur. Tinggi tanaman bisa mencapai dua meter. Daunya hijau dan sepintas mirip daun singkong. Selain sebagai campuran bubur manado, daun gedi juga enak dijadikan gulai, dibuat sayur bobor maupun ditumis. Teks&Foto: Budi Sutomo

Komentar

  1. Mas, di lingkungan rumah saya banyak loh daun ini. Apa mau??

    BalasHapus
  2. Wah saya mau dong, boleh engga aku minta mba. Mba sendiri tinggal di mana, kalau dekat dekat di wilayah Jabodetabek tak samperin deh

    Salam,
    Lies Sudianti
    08170707770

    BalasHapus

Posting Komentar

BELANJA COD ALAT MASAK DAN DEKORASI KUE

BELANJA GROSIR COD ALAT MASAK & DEKORASI KUE

RESEP FAVORIT

RESEP FAVORIT
Tom Yum Soup Thailand

Ayam Goreng Lengkuas

Puding Brownies Lumer

Cheesecake Mangga

Roti Goreng Praktis

ARTIKEL POPULER

RESEP KUE MANGKOK RINGAN, EMPUK DAN NGAPAS - RAHASIA RESEP KUE MANGKUK MEREKAH DAN MEKAR SEMPURNA. TIP ANTI GAGAL MEMBUAT KUE MANGKOK

Pastel Isi Ragout Ayam - IDE JUALAN MAKANAN ONLINE - USAHA MAKANAN LARIS GOJEK - MAKANAN LARIS GOFOOD - UASAHA MAKANAN ONLINE RUMAHAN

MENGENAL ANEKA FUNGSI DAN PERBEDAAN BAHAN PENGEMBANG KUE DAN ROTI - OVALET - BAKING POWDER - SP - VX - BREAD IMPROVER - CREAM OF TAR-TAR - RAGI - BAKING SODA DLL

RESEP KROKET - TIP MEMBUAT KROKET - KUE JAJAN PASAR